Pendekatan Kami
Kami menggunakan pendekatan Analyze → Strategize → Implement → Optimize untuk memastikan solusi yang terukur dan berkelanjutan.
Analyze
Diagnostic, pengumpulan data, wawancara stakeholder, dan analisis proses.
Strategize
Penyusunan roadmap, business case, dan KPI yang realistis.
Implement
Pendampingan implementasi, pelatihan, dan pilot.
Optimize
Monitor hasil, evaluasi KPI, dan continuous improvement.
Contoh Timeline Proyek Kecil
Minggu ke 1 sampai 2: Diagnostic & stakeholder alignment, Minggu 3 sampai 4: Strategy & quick wins, Bulan 2 sampai 3: Pilot & training, Bulan 4 dan seterusnya: Scale & optimize.